Bimtek Penyusunan LPJ Dana Hibah dan Bansos
Bimtek Penyusunan LPJ Dana Hibah dan Bansos – Penyusunan LPJ (Laporan Pertanggungjawaban) dana hibah dan bansos meliputi penyusunan laporan keuangan, dokumentasi kegiatan, dan surat pernyataan tanggung jawab sesuai proposal dan RAB yang disetujui. Dokumen ini harus mencakup rincian penggunaan dana, bukti pengeluaran seperti kwitansi dan nota, buku kas umum, rekening koran, dan foto kegiatan sebelum dan sesudah, serta salinan KTP pengurus.
Tujuan Bimtek Penyusunan LPJ Dana Hibah dan Bansos :
Tujuan Bimtek Penyusunan LPJ Dana Hibah dan Bansos adalah untuk meningkatkan pemahaman dan keterampilan peserta dalam menyusun laporan pertanggungjawaban keuangan secara akuntabel, transparan, dan sesuai dengan peraturan yang berlaku. Selain itu, bimtek ini bertujuan untuk menyamakan persepsi tentang prosedur pengelolaan dana, mencegah penyimpangan, dan memastikan bantuan memberikan manfaat optimal bagi masyarakat.
Materi Bimtek Penyusunan LPJ Dana Hibah dan Bansos :
- Kebijakan dan Peraturan
- Teknik Penyusunan LPJ Dana Hibah dan Bansos
-
- Perencanaan dokumen
- Pencatatan transaksi
- Penyusunan narasi kegiatan
- Penyusunan rincian keuangan
- Review dan validasi
- Pengelolaan dan Akuntabilitas
- Penilaian dan Tindak Lanjut
- Konsekuensi Hukum
Jadwal Bimtek Penyusunan LPJ Dana Hibah dan Bansos
Pilihan Kelas Pelaksanaan :
- Tatap Muka di Hotel
- Online Zoom
- In House Training
Silahkan Klik Jadwal Bimtek Di Bawah Ini! Atau Tentukan Jadwal dan Lokasi Pelaksanaan!
Info Bimtek Penyusunan LPJ Dana Hibah dan Bansos :
Biaya Bimbingan Teknis
Biaya Kontribusi Pelaksanaan Bimtek Untuk 1 Orang Peserta
- Full Fasilitas ( Penginapan 4 Hari 3 Malam ) : @Rp. 4.750.000 (Empat Juta Tujuh Ratus Lima Puluh Ribu Rupiah)
- Non Akomodasi Penginapan : @Rp. 3.750.000 (Tiga Juta Tujuh Ratus Lima Puluh Ribu Rupiah)
- Biaya Bimtek secara online zoom sebesar @Rp. 2.500.000 (Dua Juta Lima Ratus Ribu Rupiah)
*Biaya dapat berubah sesuai durasi dan lokasi penyelenggaraan
Pembayaran Dapat Dilakukan Tunai Pada Saat Registrasi Di Tempat Pelaksanaan atau Transfer Ke Rekening Lembaga
Nomor Rekening : 080-298-6444 atas nama Mitra Manajemen Daerah
Fasilitas Bimbingan Teknis
- Bahan Ajar/ Modul
- Seminar Kit
- Sertifikat
- Tas
- Konsumsi dan Coffe Break
- Kartu Tanda Peserta
- Penjemputan Bandara Bagi Peserta Rombongan Minimal 8 Orang Peserta
Narasumber
- Kemendagri RI
- Kemenkeu RI
- BPKP
- Praktisi
Pendaftaran Bimtek
Permintaan Brosur/Surat Undangan Resmi Silahkan Hubungi Sekretariat MMD
HP/WA Admin : 082297112704
Email : mmdbimtekpelatihan@gmail.com



